Muhammad Ainul Arifin

Cara Install e-DDC di slims 8

Guys kali ini saya memposting install e-DDC di slims.


A. Pendahuluan

1. Pengertian
e-DDC (electronic-Dewey Decimal Classsification) merupakan sebuah aplikasi sederhana yang dibuat menggunakan chm creator (html compiler) yang digunakan untuk membuat ebook.
2. Latar Belakang
 Agar bisa membuat ebook di slims, karena tanpa ada ebook pengunjung tidak akan bisa membaca apa-apa. Soalnya ebook itu kumpulan dari buku-buku.
3. Maksud dan tujuan
Mempermudah kita untuk membuat ebook di slims.

4. Hasil yang diharapkan
Bisa membuat ebook di slims.
B. Alat dan bahan
1. PC/laptop
2. Koneksi internet
3. File e-DDC
C. Jangka waktu pelaksanaan
15 menit
 
D. Tahap pelaksanaan
1. Pertama langkah yang saya lakukan yaitu bergabung dulu di group fb e-DDC.

2. Setelah bergabung, cari menu file di group e-DDC lalu pilih "Plugin_e-DDC_(Slims_8).zip lalu unduh.

3. Setelah terinstall jangan lupa extract Here.
4. Lalu klik extractnya, lalu klik admin dan file admin_template + modules.

5. Setelah itu, copy filenya di var/www/html/admin.

6. Jika sudah lalu buka slims kamu dan cari submenu Bibliography dan pilih "ADD NEW BIBLIOGRAPHY''

7. Kemudian cari buttom e-DDC letaknya dibawah "Series title", lalu klik.

8. Jika sudah akan muncul gambar seperti gambar dibawah ini.
E. Kesimpulan
Dalam membuat ebook di slims, terebih dahulu harus install e-DDC dulu. Karena e-DDC ibaratnya sebagai langkah awal untuk membuat ebook.
F. Referensi
Sekian dari saya semoga bisa bermanfaat untuk anda. Terima kasih
Cara Install e-DDC di slims 8  Cara Install e-DDC di slims 8 Reviewed by Ainul_Arifin29 on September 07, 2017 Rating: 5

1 comment:

  1. bang, punya plugin label dan barkod yang jadi satu di slims 8 akasia apa tidak?

    ReplyDelete

Powered by Blogger.